Rabu, 08 Agustus 2012

Burung Maleo


Maleo adalah salah satu Jenis Burung yang di lindungi. Burung ini hanya dapat ditemukan di pulau Sulawesi, Indonesia. Burung maleo juga meletakkan telur-telurnya di dalam pasir, seperti yang dilakukan Penyu. Keunikan lain dari Maleo adalah ukuran telurnya tidak propesional bila dibandingkan dengan ukuran tubuhnya, karena telur maleo sangat besar, 1 butir sebanding dengan 5 butir telur ayam. Wow... besar banget....

                                                           
Burung MALEO

Burung Ini sangat langkah dan hidup di hutan. burung maleo bila bertelur, dia akan menggali pasir sedalam-dalam nya. dan akan menutupinnya kembali setelah telur nya keluar



Telor burung Maleo model nya agak panjang dan besar,



Burung maleo sedang mencari tempat aman yang jauh dari gangguan makhluk lain atau manusia untuk bertelor.



Peta Pulau sulawesi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar